Sugeng Rawuh Dateng Blog KIM Kelurahan Kandangan

Jaga Kesenian Tradisional Indonesia

foto bersama dengan mahasiswa pertukaran pelajar
Kebudayaan Lokal warisan leluhur memang harus di jaga dan di lestarikan, musik gamelan identik dengan kehidupan bangsawan kesultanan/kerajaan zaman dahulu, di era 4.0 ini sangat langka untuk menemui anak-anak yang mau belajar kesenian tradisional khususnya musik gamelan jawa, minggu/14-7-2019 pukul 08.45wib rombongan mahasiswa asing dari beberapa negara melalui Univ.ITS Surabaya melakukan kunjungan ke gedung kesenian balai pemuda surabaya dalam rangka pertukaran budaya, dengan sangat antusian para mahasiswa asing tersebut belajar bermain gamelan jawa dengan panduan siswa-sisw yang sudah berlatih rutin setiap hari minggu, kegembiraan terlihat jelas di mata para mhasiswa asing tersebut, karena tidak semua orang bisa memainkan alat musik gamelan jawa apalagi orang asing...... Mari kita jaga kesenian tradisional kita & tugas kita sebagai generasi penerus bangsa adalah menjaga dan melestarikannya jangan sampai jatuh ketangan bangsa asing....#save kesenian tradisional indonesia......

pengenalan alat musik gamelan kepada mahasiswa asing

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Kunjungannya di Blog Kandangan Sejahtera